Kit Metabolisme Lipid dari Merk Elabscience

Kit Metabolisme Lipid dari Merk Elabscience

Kit Metabolisme Lipid dari Merk Elabscience

Apa itu Metabolisme Lipid?

Metabolisme lipid adalah proses biokimia yang terjadi secara kompleks di dalam tubuh, yaitu meliputi proses pencernaan, penyerapan, sintesis dan dekomposisi lemak dengan bantuan berbagai enzim tertentu. 

 

Proses Metabolisme Lipid

Mayoritas lipid yang ditemukan dalam tubuh manusia dari konsumsi makanan adalah trigliserida dan kolesterol. Dalam proses metabolisme lipid, sebagian besar lemak yang dicerna oleh tubuh diemulsikan menjadi partikel-partikel kecil oleh empedu dan kemudian enzim lipase yang disekresikan oleh pankreas dan usus halus menghidrolisis asam lemak menjadi asam lemak bebas dan monogliserida. Sejumlah kecil asam lemak dihidrolisis sempurna menjadi gliserol dan asam lemak. Setelah hidrolisis molekul kecil ini, seperti gliserol, asam lemak rantai pendek dan rantai menengah, diserap ke dalam darah oleh usus kecil. Setelah penyerapan monogliserida dan asam lemak rantai panjang, trigliserida akan disintesis kembali di sel usus kecil dan bersama dengan fosfolipid, kolesterol dan protein membentuk kilomikron yang akan masuk ke peredaran darah dari sistem limfatik. Proses ini sangat penting terhadap fungsi fisiologis normal. Secara ringkas proses metabolisme lipid diringkas sebagai berikut:

Proses Metabolisme LipidProses Metabolisme Lipid

Gambar 1. Proses Metabolisme Lipid

 

Ketika proses metabolisme lipid terjadi gangguan atau tidak berjalan normal dapat menyebabkan kelebihan atau kekurangan lipid di berbagai jaringan dan mengakibatkan terjadinya penyakit tertentu, seperti hiperlipidemia, lemak hati, aterosklerosis, dan sebagainya. Saat ini sudah banyak peneliti atau para ahli yang melakukan pemeriksaan terkait metabolisme lipid ini untuk mendiagnosis suatu penyakit. 

 

Marker uji Metabolisme Lipid

Elabscience salah satu penyedia perangkat pengujian metabolisme yang lengkap. Perangkat tersebut telah dikemas dalam bentuk Assay kit berbagai marker atau penanda yang dapat anda lihat di bawah ini.

No. CatProduk Assay KitAlat pembacaSize
E-BC-F032Total Cholesterol and Cholesteryl Ester Fluorometric Assay KitFluorescence microplate reader (Ex/Em=535 nm/590 nm)96T / 48T
E-BC-F039Free Fatty Acids (FFA) Fluorometric Assay KitFluorescence microplate reader (Ex/Em=535 nm/590 nm)96T / 48T
E-BC-K004-MFree Cholesterol (FC) Colorimetric Assay KitMicroplate reader(495-525 nm,optimum wavelength: 510 nm)96T / 48T
E-BC-K013-MNon-esterified Free Fatty Acids (NEFA) Colorimetric Assay KitMicroplate reader(690-730 nm,optimum wavelength: 715 nm)96T / 48T
E-BC-K013-SNon-esterified Free Fatty Acids (NEFA) Colorimetric Assay KitSpectrophotometer(715 nm)100 Assays
E-BC-K014Non-esterified Free Fatty Acids (NEFA) Colorimetric Assay KitSemi-automatic biochemical analyzer (546 nm), automatic biochemical analyzer (546 nm)96T
E-BC-K109-MTotal Cholesterol (TC) Colorimetric Assay Kit (Single Reagent, COD-PAP Method)Microplate reader (495-525 nm)96T / 48T
E-BC-K109-STotal Cholesterol (TC) Colorimetric Assay Kit (Single Reagent, COD-PAP Method)Spectrophotometer (510 nm)100Assays / 50Assays
E-BC-K181Total Bile Acid (TBA) Colorimetric Assay KitSpectrophotometer(405 nm), Biochemistry analyzer(405 nm),Microplate reader(405 nm)100Assays
E-BC-K181-MTotal Bile Acid (TBA) Colorimetric Assay KitMicroplate reader(400-410 nm, optimum wavelength: 405 nm)96T / 48T
E-BC-K205Low-Density Lipoprotein Cholesterol (LDL-C) Colorimetric Assay Kit (Double Reagents)Microplate reader(546 nm), Biochemistry analyzer(546 nm)96T
E-BC-K206-SLow-Density Lipoprotein Cholesterol (LDL-C) Colorimetric Assay Kit (Double Reagents)Spectrophotometer(546 nm)100Assays
E-BC-K221High-Density Lipoprotein Cholesterol (HDL-C) Colorimetric Assay Kit (Double reagents)Microplate reader(546 nm), Biochemistry analyzer(546 nm)96T
E-BC-K222-SHigh-Density Lipoprotein Cholesterol (HDL-C) Colorimetric Assay Kit (Double reagents)Spectrophotometer(546 nm)100Assays
E-BC-K238Triglyceride (TG) Colorimetric Assay Kit (Single Reagent, GPO-PAP Method)Microplate reader(510 nm), Biochemistry analyzer(510 nm)96T

 

Sumber:

  1. https://www.elabscience.com/Products-lipids_metabolism-151.html
  2. https://en.wikipedia.org/wiki/Lipid_metabolism
  3. https://courses.lumenlearning.com/suny-ap2/chapter/lipid-metabolism/
  4. https://www.creative-diagnostics.com/lipid-metabolism-and-enzymes.htm